Fakta Seputar Air Mata - kompasianadetik

kompasianadetik

artikel dan berita hanya untukmu

Disponsori

Post Top Ad

Fakta Seputar Air Mata

Share This

Fakta Seputar Air Mata


Air mata adalah tanda dari luapan emosi. Cairan tersebut muncul dari sela-sela mata saat merasa sedih, gembira yang luar biasa hingga saat tertawa terbahak-bahak.

Penyebab mata kering bisa diakibatkan oleh cuaca yang kering, terlalu banyak menatap layar kaca tanpa berkedip, atau mengonsumsi obat tertentu.

Berikut lima fakta seputar air mata

1. Air Mata Ada 3 Jenis

Manusia memiliki tiga jenis air mata yang berbeda yaitu air mata basal, air mata refleks dan air mata emosi. Air mata basal memiliki fungsi membasahi dan menjaga kelembaban mata. Air mata refleks akan dikeluarkan ketika mata mengalami gangguan iritasi seperti kelilipan debu. Sementara air mata emosi akan menetes di pipi yang di sebabkan peningkatan lakrimasi karena tekanan emosi.

2. Kompsisi Sama Dengan Air Liur

Ternyata apa yang ada di dalam air mata itu sama persis dengan air liur. Kedua nya memliki kandungan protein, garan, dan hormon. Hanya saja mereka mempunyai perbedaan dari bau yang dihasilkan.

3. Air Mata Dominan Dengan Perempuan

Disebutkan bahwa dalam sebuah penelitian bahwa perempuan berinteraksi lebih banyak dengan air mata ketimbang kaum pria. Bila dihitung kaum hawa mengeluarkan air mata lima kali lebih banyak dibanding pria. Selain itu, wanita kalau menangis bisa tahan hingga sekitar enam menit, sementara pria tidak membutuhkan waktu yang begitu lama, yaitu hanya sekitar 2 sampai 4 menit saja.

4. Air Mata Bisa Keluar Dari Hidung

Jika dilihat orang yang menangis akan sambil keluar ingus nya. Itu dikarenakan kelenjar air mata memproduksi air mata secara berlebihan dan sering kali air mata yang tak tertampung keluar dari lubang hidung.

5. Pereda Stress

Semua pasti setuju bahwa dengan menangis akan mengangkat beban seseoran gkaren amenurut sebuah penelitian, air mata yang mengalir ketika menangis timbul karena rangsangan hormon yang berhubungan dengan emosi atau rasa sedih. Ketika kesedihan tersebut tersalurkan, makan hormon tersebut juga berkurang lewat tetsan air mata. itulah alasan mengapa menangis bisa bikin perasaan lebih plong dan hidup jadi lebih enteng.

No comments:

Post a Comment

Post Bottom Ad

Responsive Ads Here

Pages